
Mengenal Six-Yard Box dalam Sepak Bola
Mengenal Six-Yard Box dalam Sepak Bola. Dalam sepak bola, lapangan permainan akan dibagi menjadi beberapa zona yang memiliki fungsi dan aturan masing-masing. Salah satu area yang kerap menjadi sorotan, terutama saat terjadi gol atau penyelamatan penting, adalah six-yard box atau dalam bahasa Indonesia sering disebut kotak enam yard. Meskipun ukurannya cukup kecil, area ini memiliki…