AC Milan Kini Megincar Banyak Pemain Eks Juventus
AC Milan Kini Megincar Banyak Pemain Eks Juventus. Di tengah persaingan sengit Serie A musim 2025/2026, AC Milan mulai menunjukkan ambisi besar dengan mengincar sejumlah pemain eks Juventus. Setelah sukses mendatangkan Adrien Rabiot secara gratis di jendela musim panas, Rossoneri kini dikabarkan merayu Federico Chiesa dari Liverpool dan Dusan Vlahović langsung dari Turin. Langkah ini…